Selasa, 05 Juni 2012

Pemasangan Refractory Pada Boiler 12 Ton

Bulan Pebruari 2012 kemarin, kami mendapat pekerjaan memasang refractory pada Boiler kapasitas 12 ton di daerah Sidoarjo.


Material yang digunakan:
1.  Technocast Castable TNC-17H
2.  Firebrick SK-36 standard
3.  Technocast Mortar SK-36
4.  PBJ/Plibrico SUper AL-AB
5.  Firewool Blanket
6.  Calcium Silicate Board

Salah satu peng-casting-an TNC-17H.
 Diperlukan formwork yang baik karena seperti tampak dalam video di atas, TNC-17H akan mengalir keluar melalui celah sekecil apapun.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar